Dies Natalis ke-35 dan Pengukuhan Guru Besar Universitas Jenderal Achmad Yani


Wadan Pussenarhanud Brigjen TNI M.F.R. Nasution menghadiri Sidang Senat Terbuka dalam rangka Dies Natalis ke – 35 dan Pengukuhan Guru Besar Universitas Jenderal Acmad Yani pada hari Kamis, 5 Juni 2025 bertempat di Gedung Auditorium Universitas Jenderal Achmad Yani Cimahi.
